MIN Kota Blitar Upacara Peringati HARI GURU NASIONAL
Bertempat di halaman, Guru MIN Kota Blitar melaksanakan upacara memperingati Hari Guru Nasional yang ke-75.Upacara dilaksanakan pukul 07.30 WIB dan berakhir pukul 08.30 WIB, dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan. Semua guru dan petugas upacara memakai masker dan berbaris dengan jarak … Continued